One Day One Hadits #16
๐ *โข One Day One Hadits โข* ๐
Minggu, 24 November 2019
*: ุจูุณูููููููููููููููู
ู ุงูููู ุงูุฑููุญูู
ููู ุงูุฑููุญููููููููู
ู*
Dari โAisyah โradhiyallahu โanha-, beliau mengatakan bahwa Rasulullah shallallahu โalaihi wa sallam bersabda,ล
*โAmalan yang paling dicintai oleh Allah Taโala adalah amalan yang kontinyu walaupun itu sedikit.โ*
(HR. Muslim no. 783)
#Sahabat_Qudwah
#Komunitas_Pecinta_Al-Qur'an
#One_Day_One_Hadits
0 Response to "One Day One Hadits #16"
Post a Comment